Meskipun memiliki nama yang hampir sama, ternyata vegan dan vegetarian adalah jenis konsumsi makanan berbeda. Masyarakat kerap salah sangka dan bahkan menganggapnya sama tanpa tahu bedanya. Biar tidak salah lagi, apa sih bedanya vegan dan vegetarian?
Bagi penganut diet vegetarian, umumnya mereka tidak mengkonsumsi segala jenis daging namun untuk vegan, mereka tidak mengonsumsi makanan yang bersumber dari hewani. Jadi vegan tidak terbatas pada daging dan olahannya saja, namun semua jenis produk turunan yang dihasilkan dari hewani secara total.
Baca juga :
Jika vegetarian masih mengkonsumsi susu dan telur, vegan tidak mengkonsumsi semua produk yang dihasilkan hewan berikut olahannya. Jadi, vegan tidak mengkonsumsi keju, yoghurt, dan lainnya.
Lantas apa bedanya dengan vegetarian Indian food? Makanan vegetarian India tentu saja tidak ada unsur daging di dalamnya namun masih mengkonsumsi susu namun tidak dengan telur.
Jadi untuk kamu yang masih menyukai makan telur, bisa memilih makanan vegetarian ala India. Jangan khawatir sulit mendapatkannya karena di Surabaya, Ubud dan Denpasar bisa didapatkan di Sitara Indian Restaurant.
Di sini, kamu bisa makan lezat tanpa perlu khawatir akan diet vegetarian kamu. Yang perlu diingat adalah diet bukan berarti kamu melupakan makanan enak. Sitara Indian Restaurant berdedikasi untuk menyajikan makanan enak tanpa perlu merusak diet.
Sekarang sudah tahu kan bedanya vegan dengan vegetarian Indian food?
mereka tidak mengonsumsi makanan yang bersumber dari hewani.